Breaking News

Harga Tiket dan Jadwal Pertandingan Wushu Asian Games 2018

Jadwal pertandingan wushu Asian Games 2018 berlangsung selama 5 hari dari tanggal 19 hingga 23 Agustus di JIExpo Kemayoran - B Hall, Jakarta Pusat.

Ada 15 nomor yang dipertandingkan, 8 nomor seni pertunjukan (taoulu) dan 7 nomor pertarungan (sanda). Harga tiket wushu Asian Games 2018 terbilang murah, hanya 100 ribu rupiah untuk tiket harian.
Juwita Niza Wasni peraih emas Asian Games 2014/ foto kompas.com
Tiket bisa dibeli secara online pada link berikut
  • >> http://bit.ly/2nrNviZ
Indonesia mengandalkan Juwita Niza Wasni, Lindswell Kwok, Achmad Hulaefi dan Felda Elvira Santoso untuk meraih medali emas wushu di Asian Games 2018.

Harga Tiket dan Jadwal Pertandingan Wushu Asian Games 2018
JIExpo Kemayoran - B Hall, Jakarta Pusat
Tanggal
Pertandingan
Kategori A
19 Agustus
09.00-10.00 - Men's Taolu- Changquan Event Final
Rp. 100 ribu
10.00-11.00 - Women's Taolu- Taijiquan Event
11.00-12.00 - Women's Taolu- Nanquan Event
12.00-13.00 - Women's Taolu- Jianshu Event
19.30-21.30 - Women's Sanda Event Preliminaries
19.30-21.30 - Men's Sanda Event Preliminaries
20 Agustus
09.00-10.00 - Women's Taolu- Taijijian Event Final
Rp. 100 ribu
10.00-11.00 - Women's Taolu- Nandao Event Final
11.00-12.00 - Men's Taolu- Daoshu Event
12.00-13.00 - Men's Taolu- Nanquan Event
19.30-21.30 - Women's Sanda Event Round of 8
19.30-21.30 - Men's Sanda Event Round of 8
21 Agustus
09.00-10.00 - Men's Taolu- Taijiquan Event
Rp. 100 ribu
10.00-11.00 - Men's Taolu- Gunshu Event Final
11.00-12.00 - Women's Taolu- Qiangshu Event Final
12.00-13.00 - Men's Taolu- Nangun Event Final
19.30-21.30 - Women's Sanda Event Quarter Final
19.30-21.30 - Men's Sanda Event Quarter Final
22 Agustus
09.00-10.00 - Men's Taolu- Taijijian Event Final
Rp. 100 ribu
10.00-11.00 - Women's Taolu- Changquan Event Final
19.30-21.30 - Women's Sanda Event Semifinal
19.30-21.30 - Men's Sanda Event Semifinal
23 Agustus
10.00-12.00 - Women's Sanda Event Final
Rp. 100 ribu
10.00-12.00 - Men's Sanda Event Final

Atlet Wushu Putri Indonesia di Asian Games 2018
  1. Felda Elvira Santoso
  2. Juwita Niza Wasni
  3. Lindswell Kwok
  4. Mei Yulianengsih Kurniati
  5. Selviah Pertiwi
Atlet Wushu Putra Indonesia di Asian Games 2018
  1. Abdul Haris Sofyan
  2. Achmad Hulaefi
  3. Bobie Valentinus Gunawan
  4. Edgar Xavier Marvelo
  5. Harris Horatius
  6. Puja Riyaya
  7. Yudi Cahyadi
  8. Yusuf Widiyanto
(Yos Mo)

No comments