Jadwal Live Streaming Perempat Final China Open 2018 Super 1000
Jadwal Live Streaming perempat final China Open 2018 Super 1000 dimulai jam 11 siang besok, tanggal 21 September. MNC TV juga akan menyiarkan siaran langsung. Terdapat enam wakil Indonesia di lima nomor.
Anthony Ginting kembali membuat hasil mengesankan di turnamen ini setelah di babak pertama mengalahkan pemain legendaris Lin Dan.
Unggulan pertama Viktor Axelsen ditaklukkan oleh Anthony Ginting di babak kedua. Ginting bermain gemilang sehingga bisa menang straight-set 211-8 21-17 atas Axelsen.
Pada pertandingan perempat final nanti Anthony Ginting akan menghadapi pemain jagoan tuan rumah yang ditempatkan sebagai unggulan ke-6, Chen Long. Rekor pertemuan Ginting unggul 4-2. Anthony Ginting memenangkan duel terakhir dengan Chen Long di perempat final Asian Games 2018.
Gregoria Mariska Tunjung sukses melanjutkan kiprah ke perempat final China Open setelah menaklukkan Zhang Beiwen dengan skor 23-21 22-20.
Tantangan berat bakal dihadapi Gregoria di perempat final, karena dia akan menghadapi juara dunia tahun 2017, Nozomi Okuhara. Tujuh bulan silam Nozomi Okuhara menang rubber-set atas Gregoria Mariska dalam pertandingan beregu putri Kejuaraan Asia.
Tersisa dua ganda putra Indonesia di perempat final, Marcus Gideon/Kevin Sukamuljo dan Ricky Karandasuwardi/Angga Pratama. Sayangnya mereka harus saling berhadapan. Rekor pertemuan Marcus/Kevin unggul telak 5-0 atas Ricky/Angga.
Greysia Polii/Apriyani Rahayu di babak kedua menyingkirkan Chang Ye Na/Jung Kyung Eun. Di babak perempat final, Greysia/Apriyani berjumpa dengan Shiho Tanaka/Koharu Yonemoto.
Greysia/Apriyani menang atas Tanaka/Yonemoto dalam pertemuan terakhir di Thailand Open dua bulan silam.
Ricky Karanda Suwardi/Debby Susanto melangkah ke perempat final ganda campuran usai mengalahkan pemain tuan rumah, Lu Kai/Chen Lu.
Di pertandingan perempat final nanti Ricky/Debby akan menghadapi unggulan ke-4 asal Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet. Delapan bulan silam Tang/Tse menang atas Ricky/Debby di turnamen Malaysia Masters.
(Yos Mo)
Anthony Ginting kembali membuat hasil mengesankan di turnamen ini setelah di babak pertama mengalahkan pemain legendaris Lin Dan.
Anthony Ginting/ bwfbadminton.com |
Pada pertandingan perempat final nanti Anthony Ginting akan menghadapi pemain jagoan tuan rumah yang ditempatkan sebagai unggulan ke-6, Chen Long. Rekor pertemuan Ginting unggul 4-2. Anthony Ginting memenangkan duel terakhir dengan Chen Long di perempat final Asian Games 2018.
Gregoria Mariska Tunjung sukses melanjutkan kiprah ke perempat final China Open setelah menaklukkan Zhang Beiwen dengan skor 23-21 22-20.
Tantangan berat bakal dihadapi Gregoria di perempat final, karena dia akan menghadapi juara dunia tahun 2017, Nozomi Okuhara. Tujuh bulan silam Nozomi Okuhara menang rubber-set atas Gregoria Mariska dalam pertandingan beregu putri Kejuaraan Asia.
Tersisa dua ganda putra Indonesia di perempat final, Marcus Gideon/Kevin Sukamuljo dan Ricky Karandasuwardi/Angga Pratama. Sayangnya mereka harus saling berhadapan. Rekor pertemuan Marcus/Kevin unggul telak 5-0 atas Ricky/Angga.
Marcus Gideon-Kevin Sukamuljo/ bwfbadminton.com |
Greysia/Apriyani menang atas Tanaka/Yonemoto dalam pertemuan terakhir di Thailand Open dua bulan silam.
Ricky Karanda Suwardi/Debby Susanto melangkah ke perempat final ganda campuran usai mengalahkan pemain tuan rumah, Lu Kai/Chen Lu.
Di pertandingan perempat final nanti Ricky/Debby akan menghadapi unggulan ke-4 asal Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet. Delapan bulan silam Tang/Tse menang atas Ricky/Debby di turnamen Malaysia Masters.
- LINK LIVE STREAMING PEREMPAT FINAL CHINA OPEN 2018 SUPER 1000
- LINK LIVE STREAMING PEREMPAT FINAL CHINA OPEN 2018 (khusus pengguna provider XL)
PEREMPAT FINAL CHINA OPEN 2018 SUPER 1000 TUNGGAL PUTRA
| |||
PEMAIN
|
head to head
|
PEMAIN
|
SKOR
|
[Indonesia]
Anthony Sinisuka Ginting |
4 - 2
|
[China]
(6) Chen Long |
18-21
22-20 21-16 |
[Chinese Taipei]
(5) Chou Tien Chen |
7 - 1
|
[Korea Selatan]
(4) Son Wan Ho |
21-17
21-14 |
[Jepang]
(3) Kento Momota |
7 - 3
|
[India]
(7) Srikath Kidambi |
21-9
21-11 |
[China]
(2) Shi Yuqi |
4 - 2
|
[Hong Kong]
(8) Ng Ka Long Angus |
21-17
21-15 |
PEREMPAT FINAL CHINA OPEN 2018 SUPER 1000 TUNGGAL PUTRI
| |||
PEMAIN
|
head to head
|
PEMAIN
|
SKOR
|
[Spanyol]
(6) Carolina Marin |
1 - 1
|
[China]
Gao Fangjie |
21-10
24-22
|
[Jepang]
(8) Nozomi Okuhara |
1 - 0
|
[Indonesia]
Gregoria Mariska Tunjung |
21-15
19-21 21-12 |
[China]
(5) Chen Yufei |
2 - 4
|
[India]
(3) Pusarla Venkata Sindhu |
21-11
11-21 21-15 |
[Jepang]
(2) Akane Yamaguchi |
5 - 1
|
[China]
(7) He Bingjiao |
21-19
21-16 |
PEREMPAT FINAL CHINA OPEN 2018 SUPER 1000 GANDA PUTRA
| |||
PLAYER
|
head to head
|
PLAYER
|
SKOR
|
[1/ Indonesia]
Marcus Fernaldi Gideon
Kevin Sanjaya Sukamuljo
|
5 - 0
|
[Indonesia]
Ricky Karandasuwardi
Angga Pratama
|
21-13
21-12 |
[China]
Han Chengkai
Zhou Haodong
|
1 - 0
|
[China]
Huang Kaixiang
Wang Yilyu
|
21-16
21-18 |
[Chinese Taipei]
Chen Hung Ling
Wang Chi Lin
|
1 - 2
|
[China]
He Jiting
Tan Qiang
|
19-21
21-12 22-20 |
[8/ Denmark]
Kim Astrup
Anders Skaarup Rasmussen
|
0 - 4
|
[2/ China]
Li Junhui
Liu Yuchen
|
21-12
21-13 |
PEREMPAT FINAL CHINA OPEN 2018 SUPER 1000 GANDA PUTRI
| |||
PLAYER
|
head to head
|
PLAYER
|
SKOR
|
[8/Jepang]
Mayu Matsumoto
Wakana Nagahara
|
1 - 3
|
[1/ Jepang]
Yuki Fukushima
Sayaka Hirota
|
20-22
21-16 21-15 |
[Bulgaria]
Gabriela Stoeva
Stefani Stoeva
|
0 - 1
|
[3/ China]
Chen Qingchen
Jia Yifan
|
21-19
16-21 21-19 |
[4/ Indonesia]
Greysia Polii
Apriyani Rahayu
|
2 - 1
|
[5/Jepang]
Shiho Tanaka
Koharu Yonemoto
|
21-19
21-16 |
[2/ Jepang]
Misaki Matsutomo
Ayaka Takahashi
|
0 - 0
|
[Denmark]
Maiken Fruergaard
Sara Thygesen
|
16-21
21-14 21-15 |
PEREMPAT FINAL CHINA OPEN 2018 SUPER 1000 GANDA CAMPURAN
| |||
PLAYER
|
head to head
|
PLAYER
|
SKOR
|
[1/ China]
Zheng Siwei
Huang Yaqiong
|
0 - 0
|
[Thailand]
Dechapol Puavaranukroh
Sapsiree Taerattanachai
|
17-21
21-14 21-19 |
[4/ Hong Kong]
Tang Chun Man
Tse Ying Suet
|
1 - 0
|
[Indonesia]
Ricky Karandasuwardi
Debby Susanto
|
21-15
21-11 |
[5/ China]
Zhang Nan
Li Yinhui
|
1 - 1
|
[Jepang]
Yuta Watanabe
Arisa Higashino
|
21-18
21-13 |
[2/ China]
Wang Yilyu
Huang Dongping
|
0 - 1
|
[6/ Denmark]
Mathias Christiansen
Christinna Pedersen
|
24-22
13-21 28-26 |
(Yos Mo)
No comments