Olympian Indonesia 2008 Beijing
Hanya 24 Olympian Indonesia tahun 2008 di Beijing. Menyusut drastis dari jumlah 38 atlet yang mewakili Indonesia di Olimpiade 2004 Athena.
Pemain badminton ganda putra kembali jadi penyumbang medali emas buat Indonesia. Pasangan Hendra Setiawan/Markis Kido jadi satu-satunya peraih medali emas di Olimpiade Beijing, China.
Badminton juga menyumbangkan dua medali lainnya di Olimpiade 2008. Ganda campuran Nova Widianto/Liliyana Natsir mempersembahkan medali perak. Pemain tunggal putri Maria Kristin menyumbangkan medali perunggu.
Cabang Angkat Besi sukses meneruskan tradisi medali di olimpiade. Lifter putra Eko Yuli Irawan dan Triyatno masing-masing mendulang medali perunggu di Olimpiade 2008 Beijing.
[update terbaru: Raema Lisa Rumbewas berhak mendapatkan medali perunggu. Sebelumnya Lisa Rumbewas hanya menempati peringkat-4 final angkat besi putri kelas -53kg. Namun lifter Nastassia Novikava asal Belarus yang meraih perunggu kedapatan positif melakukan doping.]
24 Olympian Indonesia tahun 2008 (Olimpiade Beijing, China)
* Hendra Setiawan & Markis Kido (ganda putra, bulu tangkis /badminton)
— round 1 menang 22-20 10-21 21-17 vs. Guo Zhendong/Xie Zhongbo (China)
— perempat final menang 21-16 21-18 vs. Koo Kien Keat/Tan Boon Heong (Malaysia)
— semifinal menang 21-19 21-17 vs. Lars Paaske/Jonas Rasmussen (Denmark)
— final menang 12-21 21-11 21-16 vs. Fu Haifeng/ Cai Yun (China) (Gold/medali Emas)
* Nova Widianto (putra, bulu tangkis /badminton)
→ ganda campuran
# round 1 menang 23-21 21-19 vs. Han Sang-hoon/Hwang Yu-mi (Korea Selatan)
# perempat final menang 21-13 21-19 vs. Sudket Prapakamol/Saralee Thoungthongkam (Thailand)
# semifinal menang 15-21 21-11 23-21 vs. He Hanbin/Yu Yang (China)
# final kalah 11-21 17-21 vs. Lee Yong Dae/Lee Hyo Jung (Korea Selatan) (Silver/medali Perak)
* Liliyana Natsir (putri, bulu tangkis /badminton)
→ ganda campuran
# round 1 menang 23-21 21-19 vs. Han Sang-hoon/Hwang Yu-mi (Korea Selatan)
# perempat final menang 21-13 21-19 vs. Sudket Prapakamol/Saralee Thoungthongkam (Thailand)
# semifinal menang 15-21 21-11 23-21 vs. He Hanbin/Yu Yang (China)
# final kalah 11-21 17-21 vs. Lee Yong Dae/Lee Hyo Jung (Korea Selatan) (Silver/medali Perak)
→ ganda putri
# round 1 kalah 19-21 15-21 vs. Yang Wei/Zhang Jiewen (China)
* Maria Kristin Yulianti (tunggal putri, bulu tangkis /badminton)
— round 1 menang 18-21 21-13 22-20 vs. Juliane Schenk (Jerman)
— round 2 menang 21-9 21-14 vs. Yoana Martinez (Spanyol)
— round 3 menang 18-21 21-19 21-14 vs. Tine Rasmussen (Denmark)
— perempat final menang 26-28 21-14 21-15 vs. Saina Nehwal (India)
— semifinal kalah 15-21 15-21 vs. Zhang Ning (China)
— final ranking 3 menang 11-21 21-13 21-15 vs. Lu Lan (China) (Bronze/medali Perunggu)
* Eko Yuli Irawan (putra, angkat besi kelas Bantamweight -56 kg/ weightlifting)
— final, total angkatan 288 kg → ranking 3 dari 19 peserta (Bronze/medali Perunggu)
* Triyatno (putra, angkat besi kelas Featherweight -62 kg/ weightlifting)
— final, total angkatan 298 kg → ranking 3 dari 17 peserta (Bronze/medali Perunggu)
* Raema Lisa Rumbewas (putri, angkat besi kelas Featherweight -53 kg/ weightlifting)
— final, total angkatan 206 kg → ranking 3 dari 18 peserta (Bronze/medali Perunggu)
* Flandy Limpele (putra, bulu tangkis /badminton)
→ ganda campuran
# round 1 menang 21-12 21-12 vs. Kristof Hopp/Birgit Overzier (Jerman)
# perempat final menang 21-17 15-21 21-17 vs. Thomas Laybourn/Kamilla Rytter Juhl (Denmark)
# semifinal kalah 9-21 21-12 17-21 vs. Lee Yong Dae/Lee Hyo Jung (Korea Selatan)
# final ranking 3 kalah 21-19 17-21 21-23 vs. He Hanbin/Yu Yang (China)
* Vita Marissa (putri, bulu tangkis /badminton)
→ ganda campuran
# round 1 menang 21-12 21-12 vs. Kristof Hopp/Birgit Overzier (Jerman)
# perempat final menang 21-17 15-21 21-17 vs. Thomas Laybourn/Kamilla Rytter Juhl (Denmark)
# semifinal kalah 9-21 21-12 17-21 vs. Lee Yong Dae/Lee Hyo Jung (Korea Selatan)
# final ranking 3 kalah 21-19 17-21 21-23 vs. He Hanbin/Yu Yang (China)
→ ganda putri
# round 1 kalah 19-21 15-21 vs.Yang Wei/Zhang Jiewen (China)
* Sony Dwi Kuncoro (tunggal putra, bulu tangkis /badminton)
— round 1 bye
— round 2 menang 21-16 21-14 vs. Boonsak Ponsana (Thailand)
— round 3 menang 21-13 21-18 vs. Ville Lang (Finlandia)
— perempat final kalah 9-21 11-21 vs. Lee Chong Wei (Malaysia)
* Taufik Hidayat (tunggal putra, bulu tangkis /badminton)
— round 1 bye
— round 2 kalah 19-21 16-21 vs. Wong Choong Hann (Malaysia)
* Alvent Yulianto Chandra & Luluk Hadiyanto (ganda putra, bulu tangkis /badminton)
— round 1 kalah 21-19 14-21 14-21 vs. Keita Masuda/Tadashi Otsuka (Jepang)
* Sandow Weldemar Nasution (putra, angkat besi kelas Middleweight -77 kg/ weightlifting)
— final, total angkatan 347 kg → ranking 11 dari 28 peserta
* Edi Kurniawan (putra, angkat besi kelas Lightweight -69 kg/ weightlifting)
— final, total angkatan 307 kg → ranking 12 dari 30 peserta
* Rina Dewi Puspitasari (putri, panahan /archery)
— individual, ranking round qualifying 620 poin → ranking 42 dari 64 peserta
— individual, 1st round menang 106(9)-106(10) vs.Miroslava Dagbaeva (Russia)
* Ika Yuliana Rochmawati (putri, panahan /archery)
— individual, ranking round qualifying 621 poin → ranking 41 dari 64 peserta
— individual, 1st round kalah 101-104 vs.Jennifer Nichols (U.S.A)
* Yosheefin Shila Prasasti (putri, tembak 10 meter air rifle/shooting)
— final 393 poin → ranking 24 dari 47 peserta
* I Gusti Made Oka Sulaksana (putra, layar / sailing)
— Men's Sailboard (RS:X) → ranking 27 dari 35 peserta
* Suryo Agung Wibowo (putra, atletik lari pendek/ athletic)
— 100 meter qualifying round heat 3, waktu 10.46 detik → ranking 6 dari 8 peserta
* Dedeh Erawati (putri, atletik lari gawang 100 meter/ athletic hurdles)
— qualifying round heat 5, waktu 13.49 detik → ranking 7 dari 8 peserta
* Donny Budiarto Utomo (putra, 200 meter renang gaya kupu-kupu/ aquatic swimming butterfly)
— qualifying round heat 2, waktu 2 menit 03.44 detik → ranking 8 dari 8 peserta
* Fibriani Ratna Marita (putri, 200 meter gaya ganti/ aquatic swimming individual medley)
— qualifying round heat 1, waktu 2 menit 28.18 detik → ranking 6 dari 6 peserta
ARTIKEL TERKAIT
Olympian Indonesia 1952-1956-1960
Olympian Indonesia 1968-1972-1976
Olympian Indonesia 1984
Olympian Indonesia 1988
Olympian Indonesia 1992
Olympian Indonesia 1996
Olympian Indonesia 2000
Olympian Indonesia 2004
Hendra Setiawan/Markis Kido/ zimbio.com |
Nova Widianto/Liliyana Natsir/ bwfbadminton.com |
Cabang Angkat Besi sukses meneruskan tradisi medali di olimpiade. Lifter putra Eko Yuli Irawan dan Triyatno masing-masing mendulang medali perunggu di Olimpiade 2008 Beijing.
[update terbaru: Raema Lisa Rumbewas berhak mendapatkan medali perunggu. Sebelumnya Lisa Rumbewas hanya menempati peringkat-4 final angkat besi putri kelas -53kg. Namun lifter Nastassia Novikava asal Belarus yang meraih perunggu kedapatan positif melakukan doping.]
24 Olympian Indonesia tahun 2008 (Olimpiade Beijing, China)
* Hendra Setiawan & Markis Kido (ganda putra, bulu tangkis /badminton)
— round 1 menang 22-20 10-21 21-17 vs. Guo Zhendong/Xie Zhongbo (China)
— perempat final menang 21-16 21-18 vs. Koo Kien Keat/Tan Boon Heong (Malaysia)
— semifinal menang 21-19 21-17 vs. Lars Paaske/Jonas Rasmussen (Denmark)
— final menang 12-21 21-11 21-16 vs. Fu Haifeng/ Cai Yun (China) (Gold/medali Emas)
* Nova Widianto (putra, bulu tangkis /badminton)
→ ganda campuran
# round 1 menang 23-21 21-19 vs. Han Sang-hoon/Hwang Yu-mi (Korea Selatan)
# perempat final menang 21-13 21-19 vs. Sudket Prapakamol/Saralee Thoungthongkam (Thailand)
# semifinal menang 15-21 21-11 23-21 vs. He Hanbin/Yu Yang (China)
# final kalah 11-21 17-21 vs. Lee Yong Dae/Lee Hyo Jung (Korea Selatan) (Silver/medali Perak)
* Liliyana Natsir (putri, bulu tangkis /badminton)
→ ganda campuran
# round 1 menang 23-21 21-19 vs. Han Sang-hoon/Hwang Yu-mi (Korea Selatan)
# perempat final menang 21-13 21-19 vs. Sudket Prapakamol/Saralee Thoungthongkam (Thailand)
# semifinal menang 15-21 21-11 23-21 vs. He Hanbin/Yu Yang (China)
# final kalah 11-21 17-21 vs. Lee Yong Dae/Lee Hyo Jung (Korea Selatan) (Silver/medali Perak)
→ ganda putri
# round 1 kalah 19-21 15-21 vs. Yang Wei/Zhang Jiewen (China)
Maria Kristin/AFP/Indranil Mukherjee |
— round 1 menang 18-21 21-13 22-20 vs. Juliane Schenk (Jerman)
— round 2 menang 21-9 21-14 vs. Yoana Martinez (Spanyol)
— round 3 menang 18-21 21-19 21-14 vs. Tine Rasmussen (Denmark)
— perempat final menang 26-28 21-14 21-15 vs. Saina Nehwal (India)
— semifinal kalah 15-21 15-21 vs. Zhang Ning (China)
— final ranking 3 menang 11-21 21-13 21-15 vs. Lu Lan (China) (Bronze/medali Perunggu)
Eko Yuli Irawan |
— final, total angkatan 288 kg → ranking 3 dari 19 peserta (Bronze/medali Perunggu)
Triyatno |
— final, total angkatan 298 kg → ranking 3 dari 17 peserta (Bronze/medali Perunggu)
* Raema Lisa Rumbewas (putri, angkat besi kelas Featherweight -53 kg/ weightlifting)
— final, total angkatan 206 kg → ranking 3 dari 18 peserta (Bronze/medali Perunggu)
* Flandy Limpele (putra, bulu tangkis /badminton)
→ ganda campuran
# round 1 menang 21-12 21-12 vs. Kristof Hopp/Birgit Overzier (Jerman)
# perempat final menang 21-17 15-21 21-17 vs. Thomas Laybourn/Kamilla Rytter Juhl (Denmark)
# semifinal kalah 9-21 21-12 17-21 vs. Lee Yong Dae/Lee Hyo Jung (Korea Selatan)
# final ranking 3 kalah 21-19 17-21 21-23 vs. He Hanbin/Yu Yang (China)
* Vita Marissa (putri, bulu tangkis /badminton)
→ ganda campuran
# round 1 menang 21-12 21-12 vs. Kristof Hopp/Birgit Overzier (Jerman)
# perempat final menang 21-17 15-21 21-17 vs. Thomas Laybourn/Kamilla Rytter Juhl (Denmark)
# semifinal kalah 9-21 21-12 17-21 vs. Lee Yong Dae/Lee Hyo Jung (Korea Selatan)
# final ranking 3 kalah 21-19 17-21 21-23 vs. He Hanbin/Yu Yang (China)
→ ganda putri
# round 1 kalah 19-21 15-21 vs.Yang Wei/Zhang Jiewen (China)
* Sony Dwi Kuncoro (tunggal putra, bulu tangkis /badminton)
— round 1 bye
— round 2 menang 21-16 21-14 vs. Boonsak Ponsana (Thailand)
— round 3 menang 21-13 21-18 vs. Ville Lang (Finlandia)
— perempat final kalah 9-21 11-21 vs. Lee Chong Wei (Malaysia)
* Taufik Hidayat (tunggal putra, bulu tangkis /badminton)
— round 1 bye
— round 2 kalah 19-21 16-21 vs. Wong Choong Hann (Malaysia)
* Alvent Yulianto Chandra & Luluk Hadiyanto (ganda putra, bulu tangkis /badminton)
— round 1 kalah 21-19 14-21 14-21 vs. Keita Masuda/Tadashi Otsuka (Jepang)
* Sandow Weldemar Nasution (putra, angkat besi kelas Middleweight -77 kg/ weightlifting)
— final, total angkatan 347 kg → ranking 11 dari 28 peserta
* Edi Kurniawan (putra, angkat besi kelas Lightweight -69 kg/ weightlifting)
— final, total angkatan 307 kg → ranking 12 dari 30 peserta
* Rina Dewi Puspitasari (putri, panahan /archery)
— individual, ranking round qualifying 620 poin → ranking 42 dari 64 peserta
— individual, 1st round menang 106(9)-106(10) vs.Miroslava Dagbaeva (Russia)
* Ika Yuliana Rochmawati (putri, panahan /archery)
— individual, ranking round qualifying 621 poin → ranking 41 dari 64 peserta
— individual, 1st round kalah 101-104 vs.Jennifer Nichols (U.S.A)
* Yosheefin Shila Prasasti (putri, tembak 10 meter air rifle/shooting)
— final 393 poin → ranking 24 dari 47 peserta
* I Gusti Made Oka Sulaksana (putra, layar / sailing)
— Men's Sailboard (RS:X) → ranking 27 dari 35 peserta
* Suryo Agung Wibowo (putra, atletik lari pendek/ athletic)
— 100 meter qualifying round heat 3, waktu 10.46 detik → ranking 6 dari 8 peserta
* Dedeh Erawati (putri, atletik lari gawang 100 meter/ athletic hurdles)
— qualifying round heat 5, waktu 13.49 detik → ranking 7 dari 8 peserta
* Donny Budiarto Utomo (putra, 200 meter renang gaya kupu-kupu/ aquatic swimming butterfly)
— qualifying round heat 2, waktu 2 menit 03.44 detik → ranking 8 dari 8 peserta
* Fibriani Ratna Marita (putri, 200 meter gaya ganti/ aquatic swimming individual medley)
— qualifying round heat 1, waktu 2 menit 28.18 detik → ranking 6 dari 6 peserta
ARTIKEL TERKAIT
Olympian Indonesia 1952-1956-1960
Olympian Indonesia 1968-1972-1976
Olympian Indonesia 1984
Olympian Indonesia 1988
Olympian Indonesia 1992
Olympian Indonesia 1996
Olympian Indonesia 2000
Olympian Indonesia 2004
No comments